Cara Back Up Template Anda Untuk Keamanan

Biasanya saat baru pertama kali ngeblog dan pemula kita akan sering gonta ganti template atau bongkar pasang widget dan script. Nah, kadang karena ada kesalahan script jadi rusak dan tampilan kacau. Saat mau balik sudahterlanjur scriptnya acak-acakan. Nah untuk menghindarinya lakukan backup.


Sebelum mengganti template atau mengubah script sebaiknya kita back up (menyimpan) dulu template kita sebelumnya. tujuannya?? Agar jika terjadi kesalahan kita bisa kembali ke template sebelumnya dengan mendownload script yang sudah kita back up.

1. Login ke blogger
2. Klik Tata Letak (sekarang, Design atau Rancangan)
3. Klik Edit HTML
4. Klik Download Template Lengkap
5. Tentukan tempat atau direktori untuk menyimpan file Anda.
6. Klik OK


Selamat Anda berhasil mengamankan template Anda

Komentar

Posting Komentar

Postingan Populer