URL Rotator - Link Rotasi Tanpa Menghabiskan Tempat

Sebenernya saya lagi gak enak badan banget, tetapi dikarenakan semangat posting dan saya sering bilang saya tu 'mecicil' atau 'sok' pakai di banner ditulis 'update artikel tiap hari' hahahaha. Jadi kewajiban deh. Walau badan adem anyes akhirnya saya [utuskan untuk posting lah.
Nah, kembali ke judul. Jika Anda memiliki daftar link yang berjibun dan menghabiskan tempat Anda, mungkin ini alternatif terbaik dan bakal kelihatan menarik selain hanya butuh tempat satu larik. Deretan link-link yang tampil bergantian dan jangka waktu perpindahan dapat di atur sesuai Anda.

Contohnya ada di atas postingan saya....

Langsung saja kalau Anda ingin membuat yang seperti ini Anda hanya perlu menambahkan script berikut di sidebar Anda:

<script type="text/javascript">
var imgsa = new Array("LinkLabel1","LinkLabel2","LinkLabel3");
var lnksa = new Array("URL1","URL2","URL3");
var alta = new Array();
var currentAda = 0;
var imgCta = 3;
function cyclea() {
if (currentAda == imgCta) {
currentAda = 0;
}
document.getElementById('adLinka').innerHTML = imgsa[currentAda];
document.getElementById('adLinka').href=lnksa[currentAda]
currentAda++;
}
window.setInterval("cyclea()",5000);
</script>
<a style="color:#003366;" href="URL1" id="adLinka" target="_top">LinkLabel1</a>



Nah, ganti LinkLABEL dengan label yang muncul, URL1,2,3 dengan URL tujuan dan angka 5 berwarna merah menunjukkan pergantian antar link dalam 5 detik.

Untuk menambahkan link lain cukup ditambah tanda koma(,) lalu linklabel atau URL diapit tanda petik ("")

Komentar

  1. Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.

    BalasHapus
  2. wah mantep mas, kode itu di masukinnya di yg edit html ya?
    atau di add new gadget?

    BalasHapus
  3. (_ _?)Bingung mas??

    BalasHapus
  4. @mazdeby contohnya di atasnya... di atas postingan itu loh

    BalasHapus
  5. trims postingannya . semangat bro

    BalasHapus
  6. salam sobat,,nice info dan bermanfaat serta membantu para blogger untuk ngirit penempatan link,,trims scriptnya nich...

    BalasHapus
  7. @NURA oke oke deh, syukur lo bermanfaat

    BalasHapus
  8. dari tadi q masih gak faham... eh ternyata ini to postingna hahhahaha.. sip mas !!!! sangat berguna ne sob

    BalasHapus
  9. kang kalau pakai gambar bisa nggak

    BalasHapus
  10. Ok nih info mas.thx ya, sukses selalu!

    BalasHapus
  11. saya tertarik dengan tulisan ini, apakah bisa script java ini digabungkan dengan cara http://www.masdoyok.co.cc/2009/08/tanpa-klik-link-terbuka.html ?? Jik bisa, bagaimana script modifikasinya?? Thanks!

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan Populer