Blog Konsultasi (5) Tentang Profil Blogger

Libur beberapa pekan dengan blog konsultasi, kini hadir lagi pada edisi ke 5 dengan beberapa pertanyaan ringan dari pembaca. Semuanya berkaitan dengan profil diri Anda. Tentunya hal ini berkaitan juga dengan follower karena kadang pengunjung tertarik untuk klik foto followers di suatu blog dan tentu akan muncul profil diri mereka.

Profil Diri Tidak Diizinkan
Beberapa blogger tidak sengaja tidak mengaktifkan profil mereka sementara beberapa yang lain menyembunyikannya. Bagi saya menampilkan profil blogger adalah salah satu jalan ke blog kita. Seperti yang saya katakan tadi, kadang seseorang klik foto followers atau mungkin klik nama kita saaat kita berkomentar dengan akun blogger di suatu blog. Jadi, segera tampilkan profil Anda.


Saya Memilih Hanya Menampilkan Satu Blog
Kadang dalam satu akun ada beberapa blog. Saya memilih hanya menampilkan satu blog saja yakni blog utama saya. Saat seseorang masuk profil Anda entah dari mana, dipastikan ia penasaran dengan blog Anda. Namun jika daftarnya panjang sekali ada tiga kemungkinan:
- Ia tak punya waktu untuk menjelajahi semuanya dan tak jadi klik
- Ia bingung memutuskan klik mana dan ia pergi
dan yang ketiga beruntung bagi Anda jika dia sabar klik satu persatu. Itupun jika yang di klik pertama kali blog Anda yang bagus. Bayangkan jika yang di klik adalah blog Anda sedang dalam perbaikan atau masih standart, dipastikan dia berpikir, "Pemula, saya mencari yang lebih...."
Saya sarankan konsentrasikan untuk satu sampai tiga blog saja dan merupakan blog Anda yang Anda anggap paling bagus.

Lindungi Email Akun Anda
Jangan lupa sembunyikan email akun Anda agar aman. Jika ingin menunjukkan alamat email yang bisa dihubungi, masukkanlah alamat email lain.

Anda Seakan Tidak Follow Siapapun
Banyak orang melakukan tukar follow. Bahkan seorang blogger bisa follow sampai ratusan blog. Nah tentu jika seseorang melihat profil blogger Anda dan dia melihat daftar blog yang Anda follow terlalu banyak sudah tentu menurunkan kredibilitas Anda. Triknya? Sembunyikan daftar followers Anda. Tak perlu takut untuk follow orang sebanyak apapun...

Conclusion, Pengaturan Profil...
Di bagian pengaturan profil mengandung pilihan sebagai berikut

Privasi
Bagi-bagi profil saya, centang untuk menampilkan profil Anda
Tampilkan Nama Asli Saya, menampikan nama depan dan belakanag Anda
Tampilkan alamat email saya, saya sarankan tidak mencentangnya
Tampilkan Blog Saya, klik pilih blog untuk ditampilkan jika Anda memiliki beberaoa blog
Perlihatkan situs situs yang ku ikuti, saran saya untuk tidak mencentangnya

Identitas
Nama Pengguna, tidak akan ditampilkan di profil Anda, otomatis Ada saat pendaftaran
Alamat Email, isi dengan alamat email yang bisa untuk menghubungi Anda. Isi dengan email selain akun Anda
Nama Depan, isi dengan nama depan Anda
Nama Belakang, isi dengan nama belakang Anda


Dan beberapa pengaturan lain... Hal kecil yang dianggap remeh, namun seseorang yang sukses memperhatikan detail...

Saya sedikit sibuk di akhir pekan ini. Melewatkan dua hari tanpa berita baru adalah hal buruk bagi saya dan pembaca. Semoga ini memperbaiki....

Komentar

  1. wah mantap tu mas doy

    BalasHapus
  2. pagi sob, wah buka konsultasi juga po ki, nice post sob, teruskan teruskan teruskanlah berkreasi,,,,,,,,

    BalasHapus
  3. Wah tipsnya keren banget nih...

    BalasHapus
  4. Seharian kemarin saya berkeliaran disini nunggu Mas Doyok ada posting baru, tumben dua hari gak muncul....

    Mantab... memang yang jadi perhatian saya selama ini hanya blog saja, tanpa memperhatikan hal-hal kecil salah satunya seperti yang Mas Doyok posting kali ini.

    Terima kasih ya Masssss....

    BalasHapus
  5. SALAM SAHABAT
    O..GITU YA...jadi lebih paham thnxs n good luck ya masDoy

    BalasHapus
  6. salam kenal dari any, any make wordpress. untuk identitas any membuat page halaman about. coz wordpress g kayak blogspot. Thx msukannya mas

    BalasHapus
  7. sip sip.. itulah mengapa saya langsung memberikan link langsung kalau berkomentar, tidak perlu masuk ke profil blogger, cukup menyita waktu, dan ada probabilitas dimana orang akan jadi malas untuk berkunjung,,,,

    BalasHapus
  8. walah mas emang emailnya kalau di ketahui orang apa yach resikonya?

    BalasHapus
  9. aku setuju banget kalau blog kita di tampilkan terlalu banyak orang jadi bingung, karna aku pernah alami juga saat klik profil orang

    BalasHapus
  10. hmmm....ud dtxain mas ramlan. hmmm...hmmmm...hhmmm....tanya ap lg yach??

    nha tu ptaxaannya--> tanya ap lg yach???
    wekekek...^_^

    BalasHapus
  11. thanks sharingnya mas... bagus bagus.. emang ga pernah terpikir sampe di situ sih hehe...

    BalasHapus
  12. sip mas . .

    your info are always useful for us especially for those who still beginner, just like me .

    heheh

    BalasHapus
  13. Profil memang penting, khususnya bagi mereka yang ingin menambah teman dan saling mengenalkan identitas diri. Bagi yang tidak mau, itu merupakan pilihan.

    Mantap Mas Doyok!

    BalasHapus
  14. btw, mas doy koq belum ngejawab question ku . .

    Mas doy, kostumisasi blog ku belum selesai mas . .
    mohon bantuannya yah . .

    1. Menemukan script 3 kolom footer di template untuk juga dipasang di bawah header,, 3 kolom jug..

    2. Gmana caranya menampilka recent post advance stelah readmore?

    3. Saya sudah pernah daftar Google adsense tapi ditolak, trus apakh email yang aku pakai itu masih bisa dipakai kembali? soalnya aku kemaren mendaftar lagi tapi mbah google bilang emailnya sudah terdaftar . .

    itu aja dulu mas. . .


    mohon nbantuannya yah ..
    tq

    BalasHapus
  15. sory mas, tanya disini . .

    BalasHapus
  16. wah terima kasih mas Doyok atas pencerahannya...saya sangat tertarik sekali dengan ide-idenya......terus semangat mas Doy...

    salam sukses

    BalasHapus
  17. yun apaan sih :p xixixixixixixiiii..

    BalasHapus
  18. @alex detail detail detail :D
    @ie chan diaca dan rasakan manfaatmnya :D
    @bayu sudah berjalan beberapa seri lo
    @gadis tyerima kaih sekali kunjungannya :D
    @kelir , hal kecil bisa jadi permasalahan besar :D

    BalasHapus
  19. kalo saya suka malu kalo profilku dibaca orang hehee...

    BalasHapus
  20. @dhana semoga menjadikan manfaat untukmu
    @praffangga. comnya keluar ya ;D
    @kakve beberapa blog lupa tidak membuka NAME/URL kan
    @ramlan misal email di hack, akun kita jadi gak bisa dibuka kan :D
    @ramlan lagi memang seperti itulah seperti juga yang saya alami
    @yun berarti sudah dijawab di atas :D

    BalasHapus
  21. @zujoe iya detail detail detail
    pengen .com juga nih saya
    @sunrise oke semego ailmu ini makin bermanfaat sunrise
    @iya mas muchlisin bhkan di prob;ogger ada teknik khuus untuk membuat about me :D

    BalasHapus
  22. masih g saham master... ngpain jg akun ngehack akun org?! kurang krjaan bgt.

    BalasHapus
  23. @spesial untuk sunrise
    1 MENEMUKAN 3 KOLOM FOOTER
    cranya sama seperti yang pernah saya sampaikan untuk membuat 3 kolom di atas itu, namun kamutingal rubah css...
    waktu itu kodenya 'kolom'
    pada baian kiri tengah dan kanan coba kecilka WIDTH nya
    dan pada background hilangkan saja :D

    2. Kamu bisa baca postinganku soal
    MENAMPILKAN WIDGET SELAIN HOME
    klik saja daftar isi lengkap di menubar

    3. Yang pernah ditolak masih bisa kok didaftarka lagi

    BalasHapus
  24. @bbb oke terima kasih juga supportnya
    @denadnan tuidak apa apoa, jika blog tambah rame pasti orang pensaran dengan si empunya
    @yun ya kan sifat orang beda beda yun :D

    BalasHapus
  25. ow gitu mas...bahaya juga yach

    to yun : emang bawel ya kamu itu :p . paham bukannya saham :-#

    BalasHapus
  26. mas ramlan iya karena itu semoga
    terjadi persaingan yang sehat di dunia blogger

    BalasHapus
  27. Thanks mas doy atas jawabannya . .

    unntuk pertanyaan yang ketiga, jadi apa bisa email yang sebelumnya dipake, bisa dipake lagi? soalnya aku coba kemaren dan ga bisa . .

    BalasHapus
  28. mas doyok , google udah ngirim surat ke alamat saya , tapi saya udah pindah gimana ya cara ngasih taunya. ?

    BalasHapus
  29. Thanks mas doy atas jawabannya . .

    unntuk pertanyaan yang ketiga, jadi apa bisa email yang sebelumnya dipake, bisa dipake lagi? soalnya aku coba kemaren dan ga bisa . .

    BalasHapus
  30. owh begitu ya mas heheheheh jadi tau sekarang makasih ya mas

    BalasHapus
  31. mmm, ku gak pernah otak atik profile heheh, entr deh kuliat hehehe

    BalasHapus
  32. mantap mas... salam sukses terus

    BalasHapus
  33. Mantep Kang... !!! menurutku profil itu privasi, jadi sangatlah penting...

    BalasHapus
  34. thanks mas infonya ... sangat membantu...

    BalasHapus
  35. segera aku perbaiki punyaku mas, thank's

    BalasHapus
  36. @sunrise gak bisanya pesannya apa
    @pindah akunnya atau apa kang
    @ma asep emang begono mass
    @lusi detail detail mabk
    @dk semoga berhasil mas
    @jaya makasih supportnya

    BalasHapus
  37. benar sekali mas doy aku setuju .
    sebuah blog yg sudah kita punyai lama2 seperti jiwa kita.
    kalau ada masalah ngak bisa makan dan tidur
    lagian semua emailku punya akses ke account ku yg penting, sekarang sudah aku sembunyikan emailku well makanya info ini bermanfaat sekali mas

    BalasHapus
  38. @akhatam ia mas akhatam :D diperhatiin mana yg bisa dibagi dan mana yang tidak
    @firex tuk cor oke mas
    @kak roni iya silahkan dicek kak
    @ramlan bener
    dulu masalah browserku error gak bis buka blogku aku hampir nangis hehehe

    BalasHapus
  39. Sama. Saya juga memilih mengelola satu blog saja, biar bisa lebih konsentrasi.

    BalasHapus
  40. makasih banyak atas ilmunya...
    sangat bermanfaat bagi aku yang baru bangun blog...
    sukses untuk anda selalu

    BalasHapus
  41. mksh mas doy infonya keren n berguna

    BalasHapus
  42. sip mas aq setuju buat apa punya banyak blog, mending satu aja d maksimalkan, aq juga sebenarnya punya 3 blog tp hanya blog q yg ini yg aq perlihatkan, ngrus blog satu ini aja pontang panting pk buat blog lebih dari satu

    BalasHapus
  43. kasihan juga mas doy yach , sampai mau nangis, andai saja melihatnya :p xixixiixixxii
    kalau aku mah begadang sudah biasa kalau blogku ada masalah pada templatenya mas, nangis juga pernah hampir2 :p xixixixixixixiii i love blogging activity

    BalasHapus
  44. @grace mengelola boleh bayak
    namun biasnya ada yg terbaik... nah promo bog lain lewat blog kita yg terbaik itu saja
    misal di menubar
    @putra semoga blognya semakin mantap
    @ipenk sama sama seneng klalau ermanfaat
    @ican terima kasih supportnya
    @rizky saya punya blog banyak namun yg saya promosikanini saja :D
    mungkin sama yg klagi di proyek
    @ramlan, soalnya url ku sama sekali gak bisa dibuka :D

    BalasHapus
  45. bener-bener mas tambah lagi banyak penegtahuan hari ini

    BalasHapus
  46. hehehe, saya takut klo tim densus ada yg tahu hehehe, thanks info nya mas doy

    BalasHapus
  47. nitip sesuatu buat yun, mas doy

    aku baru ngerti ternyata maksud km pertanyaan yg aku tanyakan sama seperti yg mau km tanyakan
    sori aku kira km lagi mau ajak aku becanda... :">

    BalasHapus
  48. Wah patut jadi dokter blog ni mas doyok . . hohoho

    BalasHapus
  49. oke semuanya senegng kalo bermnfaat

    BalasHapus
  50. dengan tidak ditampilkannya email akun itu tidak akan berpengaruh ya mas...trima kasih dah sharing ilmunya

    BalasHapus
  51. jempol buat mas doyok yang selalu support....:D

    BalasHapus
  52. @hadi
    baca di post selanjutnya :D
    jenderal oke terima kasih juga

    BalasHapus
  53. Salam Kenal Mas Doyok, maaf nih bukan mau ngasi komentar tapi mau numpang nanya.
    Gini lo, di blog saya dalam seminggu ini sering tampil posting-posting asing (seperti iklan dan jumlahnya banyak)yang tidak diketahui siapa pengirimnya, tetapi sewaktu tampil disebutkan penulisnya admin padahal gak ada. Memang sih di blog saya ada beberapa teman yang bisa ikutan posting. Cuma semua teman udah saya tanya dan tak ada satupun yang menulis/posting seperti disebut tadi. Tolong donk mungkin Mas Doyok bisa ngasi solusinya

    BalasHapus
  54. mas..mau tanya neh..

    Cara dapat backlink (gbl) dari profil itu gimana?
    Aku udah taruh link di profilku tapi tidak dihitung backlink oleh google..
    Mohon penjelasannya mas = Master.

    Kalo ada waktu..kapan2 berkunjung k blogku ya.

    Makasih.

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan Populer