Search di Template Fresh Mage Tak Berfungsi

Kadang suatu template gratisan terdapat banyak kekurangan. Salah satunya yang terdapat pada template Fresh Magazine yakni ketika kita masukkan keyword ke kotak search dan kita klik tombol cari/enter, bukannya hasil pencarian yang di dapat malahan beralih ke situs lain... Saya punya solusinya....
Caranya adalah sebagai berikut:
Cari tag di bawah ini

<div id='search'>

Lalu dibawahnya ada script seperti ini:
<form action='http://magazine-rebel.blogspot.com/search' id='searchform' method='get'>
<input id='s' name='s' onclick='this.value=&apos;&apos;;' type='text' value='Enter your search keywords here...'/>

Ganti script berwarna biru di atas dengan yang ini:
<form action='/search/' id='searchform' method='get' style='display:inline;'>
<input id='searchbox' maxlength='200' name='q' onblur='if (this.value == &quot;&quot;) {this.value = &quot;Search...&quot;;}' onfocus='if (this.value == &quot;Search...&quot;) {this.value = &quot;&quot;}' type='text' value='Search...'/>


Tulisan Search... berwarna merah di atas dapat kamu ganti dengan kata yang lain..., sehingga pada kotak search, sebelum orang mengetikkan suatu kata akan terpampang huruf itu.... Lihat pada kotak search saya tertulis Tulis Yang Kamu Cari...

Semoga berhasil....

Komentar

  1. wah mantab mas doyok info na,, aye cba ye,,

    BalasHapus
  2. @funny sip deh thx udah comentttttt

    BalasHapus
  3. biasa saya menghapus kotak search default template dgn google search

    BalasHapus
  4. bener
    saya lebih nayaranin dengan google

    baca di
    http://www.masdoyok.co.cc/2009/08/tips-blog-gunakan-kotak-search-dari.html

    BalasHapus
  5. ini yang ane cari cari..
    Terima kasih gan.

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan Populer