Atur (Membesarkan atau Mengecilkan) Ukuran Gambar dengan Kode/Script

Sebelumnya pernah saya bahas mengenai cara membuat widget banner (Baca: Menambah Widget Iklan Banner di Sidebar). Soal itu, seringkali banyak blogger yang kesulitan dalam cocokkan ukuran ktoak banner dengan gambarnya. Apalagi banner dari teman bisa saja berebeda-beda ukuran. Nah sering muncul kalimat, "Bannermu kegedan, kecilkan dong.....". Solusinya ada dua, si empunya banner yang atur ulang ukuran, atau kita yang menggantinya dengan script. Mudah kan....



Atur Ukuran Banner di TinyPic
Nah, yang namanya berteman kan harus memudahkan. Apalagi saat kita meminta teman kita pasang banner kita, tidak sopan jika ia yang kesulitan atur ukuran. Jadi sebaiknya Anda bisa atur ukuran banner Anda sebelum diberikan kepada teman Anda. Beberapa orang kesulitan dalam tentukan ukuran, baik itu di photoshop ataupun corel. Solusinya? Upload saja di tinypic karena disitu juga tersedia tool untuk akuran. Satu kali kerja, upload gambar dan pengaturan berhasil dilaksanakan. (baca: Upload dan Edit Gambar Langsung dengan Tinypic)

Atur Gambar dengan Script
Sekarang kita belajar jadi orang baik. Berbicara dari sisi lain. Baik sekali bukan kita mau pasangkan banner orang sekaligus aturkan ukuran banner mereka. Jadi jika banner mereka kebesaran atau kekcilan kita yang menyesuaikan. Sangat mudah sekali. Kode gambar ber link (banner) standart:
<a href='URL Tujuan'><img src='URL Lokasi Banner"></a>

menjadi:
<a href='URL Tujuan'><img src='URL Lokasi Banner' width='125' height='125'></a>

Tambahkan bagian yang berwarna merah. Width berarti lebar, height berarti tinggi. Mudah bukan... Semoga artikel ini bermanfaat.. Kita mencoba menjadi orang yang lebih baik hati hari ini......

Komentar

  1. PERTAMAX..!!!






    MAS CARANY supaya otomatis kyk gimana???

    misalnya di suatu gadget exchange LInk ukuran gambarnya jadi 200 x 200 semua,,


    thanks

    BalasHapus
  2. terima kasih banyak untuk post ini mas. sangaaaaaaaaaaaaat membantu :)

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan Populer