Grow A Blog

http://throughthealleyway.files.wordpress.com/2009/02/grow.jpg

Setelah Anda mempunyai blog tentu diperlukan langkah-langkah agar Blog Anda sukses bahkan dalam jangka panjang. Banyak hal agar blog kita lebih berkembang dan dimintai pengunjung...

Langkah Awal
1. Daftar di Google dan Yahoo
2. Memasang Penghitung Pengunjung Hit Counter
3. Memasang Alexa
4. MEnaikkan Traffic Blog
5. Tips SEO: Langkah-awal-untuk-blogger
6. Melacak Jejak Pengunjung

Langkah Tambahan
1. Daftar Blog-Upp
2. Coba Blog-Buster, Jadi Terkenal

Interaksi

1. Memasang Shoutmix
2. Menghapus Komentar Buruk di Shoutmix
3. Mencoba CBOX
4. Shout Box dengan Thumbnails
5. Pengunjung Tak Jadi Berkomentar, Mengapa?
6. Menampilkan Recent Comment
7. Contact Form, Pesan Ke Email Anda
8. Modifikasi Bagian Komentar

Berbagi
1. Menampilkan Update Terbaru Di Facebook Lewat Catatan
2. Networked Blogs, Blog Terkenal di Facebook
3. Share Pack, Cara Mudah Berbagi Artikel Anda
4. Mengapa Takut Artikel Anda Di Copas?

Link yang belum terpasang pada judul di atas akan segera menyusul secepatnya....

Komentar

  1. Ternyata masih banyak yang harus dilakukan agar blog "Belajar Hidup Sehat" jadi bener2x sehat...thank's mas atas infonya....

    BalasHapus
  2. Makin banyak PR aja nih..., trims Mas infonya saya langsung coba ke TKP satu2 aja dulu biar ga bingung.

    BalasHapus
  3. ehm... bener2 manteb untuk dijadikan rekomendasi

    BalasHapus
  4. @mas afru sip deh mas afru hehehe
    @harto hehehe gak ngerjain gak ad yg ngalarang yg penting coment wkekekeke
    @dadang sipo deh thx yah dang supportnyaa

    BalasHapus
  5. informasi yang bagus untuk blogger pemula! tq buat infonya mas.

    BalasHapus
  6. yang begini nih yang lagi dicari thanks yah...

    BalasHapus
  7. thank's banget ni infonya, ada yang lupa sy pasang

    BalasHapus
  8. akhirnya ku menemukan yang kucari,,,,,,
    tengkyu mas doy OK

    BalasHapus
  9. Blognya memang berguna mas, banyak info membangun disini makasih banyak. penting banget bagi saya yang baru belajar blogging

    BalasHapus
  10. Mas Doyok ,,
    saya mw nanyak nie ,, maaf ya (newbie). .
    gimana cara membuat agar waktu orang komentar itu lgsg muncul. . ??
    soal'a pny saya itu ,, msl'a ada yg komentar ,, harus di setujukan terlebih dahulu. .
    tolong saya ya mas. .
    thanks before. . . :::

    BalasHapus
  11. @muhammad
    kamu masuk login blogger
    pengaturan
    koemntar
    pada bagian moderasi komentar pilih TIDAK PERNAH

    BalasHapus
  12. Terima KAsih Mas Doyok. . .
    Blog Anda Solusi Bagi Saya. . .

    BalasHapus
  13. oy mas ,,
    saya mau nanyak lagi nieh. . . .
    gpp kan. . ??
    maaf klu merepotkan. .
    gini mas. .
    gimana cara buat yang kyk mas doyok itu (sya g tw nma'a)

    -------------------------------------------------------------
    Home-forum lesehan waye-tutorial-daftar isi-request post-dst
    -------------------------------------------------------------

    kan ada tu mas yang letak'a di atas gitu. .
    tolong ya mas. . .

    BalasHapus
  14. Mas Doy, mau koreksi sedikit. Itu kalimat "Banyak hal agar blog kita lebih berkembang dan "dimintai" pengunjung..."

    Yang benar dimintai atau diminati ?
    thank's aja ^_^

    BalasHapus
  15. diminati mas maaf :D
    halaman ini sebenernya maus aya update karena banyakartikel baru :D

    BalasHapus
  16. wah,wah,wah..... blogger indo makin TOP BGT..

    BalasHapus
  17. maksih mas , jadi tau sekarang

    BalasHapus
  18. oke mas ,, akan dicoba untuk belajar soalnya masih baru 2 bulan ngeblog semoga bisa eksis kayak si mas ini hehe

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan Populer